Prediksi Manchester United vs Bournemoth : Ambisi Ten Hag Lanjutkan Tren Positif

Wartabeta.com – Berikut ini prediksi pertandingan Manchester United vs Bournemouth pada lanjutan Premier League 2022/2023. 

Pertandingan tersebut akan berlangsung pada Rabu 4 Januari 2022 pukul 03.o0 dini hari WIB di Stadion Old Trafford. 

Manchester United memiliki ambisi besar untuk meraih tiga poin penuh di laga ini untuk melajutkan tren positif usai jeda Piala Dunia 2022.

Seusai jeda Piala Dunia 2022 berakhir, Manchester United berhasil tampil mengesankan dan meraih tiga kemenanan beruntun melawan Burnley 2-0, Forest 3-0 dan Wolves 1-0. 

Alhasil kini Manchester United berhasil bertengger di posisi keempat klasemen sementara dan memiliki kesempatan untuk menjuarai Premier League musim 2022/2023. 

Di pertandingan terahir, Manchester United berhasil meraih kemenangan dengan skor 0-1 saat bertandang ke markas Wolves melalui gol tunggal Marcus Rashford. 

Di laga tersebut Luke Shaw ditempatkan sebagai bek tengah namun kini Lisandro Martinez telah kembali dari Piala Dunia dan kembali menempatkan sesuai posisinya. 

Sementara itu, Bournemouth memiliki capaian buruk dalam 5 pertandingan teraihir di Premier League. 

Dari lima pertandingan yang mereka lakoni di Premier League, hanya satu kemenangan yang berhasil mereka catatkan yakni pada melawan Everton. 

Terakhir, Bournemouth kalah dari Crystal Palace dengan skor 2-0. 

Kini Bournemouth berpotensi kembali mengalami kekalahan dari Manchester United yang memiliki kebangkitan performa yang sangat baik sepanjang musim ini. 

Perbedaan kualitas pemain juga menjadi faktor utama, Manchester United bisa meraih kemenangan dari Bournemouth. 

Manchester United wajib memenangkan pertandingan ini demi bisa terus bertahan di klasemen papan atas Premier League. 

Hal ini lantaran pada dua petandingan selanjutnya, Manchester United akan mengahdapi perlawanan yang sengit dari Manchester City dan Arsenal di Premier Laegua. 

Prediksi susunan pemain Manchester United vs Bournemouth

Manchester United (4-2-3-1): De Gea; Wan-Bissaka, Raphael Varane, Lisandro Martinez, Shaw; Casemiro, Eriksen; Antony, Fernandes, Rashford; Martial.

Cadangan: Heaton, Lindelof, Harry Maguire, Malacia, Dalot, Fred, Van de Beek, Elanga, Garnacho.

Bournemouth (5-3-2): Neto; Anthony, Smith, Senesi, Kelly, Zemura; Cook, Lerma, Dembele; Solanke, Moore.

Cadangan: Travers, Mepham, Stephens, Stacey, Pearson, Rothwell, Christie, Lowe, Marcondes

Head to head Manchester United vs Bournemouth

  • 04 Juli 2020 : Manchester United 5-2 Bournemouth
  • 02 November 2019 : Bournemouth 1-0 Manchester United
  • 30 Desember 2018 : Manchester United 4-1 Bournemouth
  • 03 November 2018 : Bournemouth 1-2 Manchester United
  • 19 April 2018 : Bournemouth 0-2 Manchester United

5 Pertandingan terakhir Manchester United

  • 31 Desember 2022 : Wolves 0-1 Manchester United (Premier League)
  • 28 Desember 2022 : Manchester United 3-0 Nottingham Forest (Premier League)
  • 22 Desember 2022 : Manchester United 2-0 Burnley (Carabao cup)
  • 11 Desember 2022 : Real Betis 1-0 Manchster United (Persabahatan)
  • 08 Desember 2022 : Cadiz 4-2 Manchester United (Persababatan)

5 Pertadingan terakhir Bournemouth

  • 31 Desember 2022 : Bournemouth 0-2 Crystal Palace (Premier League)
  • 28 Desember 2022 : Chelsea 2-0 Bournemouth (Premier League)
  • 21 Desember 2022 : Newcasle 1-0 Bournemouth (Carabao Cup)
  • 12 November 2022 : Bournemouth 3-0 Everton (Premier League)
  • 09 November 2022 : Bournemouth 4-1 Everton (Premier League)

Prediksi skor Manchester United vs Bournemouth

Prediksi skor akhir : Manchester United 2-0 Bournemouth

error: Content is protected !!